Pengenalan Kurikulum Dalam Prodi D-IV Analis Kesehatan

Pengenalan Kurikulum Dalam Prodi D-IV Analis Kesehatan 






Nama: Diana Safitri Dewi Wulan R.
Prodi: Analis Kesehatan
Fakultas : Kesehatan 

Pemateri:Andreas Putro Ragil Santoso ,S.S.T,M.SI



Analis Kesehatan di UNUSA memiliki akreditasi baik sekali . 

Lulus Teknologi Laboratorium Medis bisa bekerja di Lab kesehatan , bisa juga bekerja sebagai tenaga pendidikan seperti dosen dan tenaga kesehatan . Lulusan D-IV analis kesehatan juga bisa bekerja di 
Laboratorium uji ( BPPOM , BBTKL-BP) , perusahaan makanan dan minuman.
Lulusan Tknologi Laboratorium Medis juga bisa membuat lab sendiri . 

Keuntungan kuliah TLM di Unusa yaitu :
~  Fasilitas mendukung
~  Sistem pembelajaran modern
~  Letak kampus yang strategis 
 ~ Unusa memiliki 3 rumah sakit sendiri . 

Etika mahasiswa saat menghubungi dosen : 

-Perhatikan waktu 
-Penggunaan bahasa 
-Perkenalan diri
-Salam 
-Pakai kata permohonan 
-To the poin
-Tidak memakai kata ganti
-Berperilaku baik
-Mengucapkan terimakasih


" Tidak ada perjuangan tanpa rasa sakit , tapin percayalah sakitnya sementara dana bahagia akan terasa selamanya " , Kata"  bpk. Andreas Putro Ragil Santoso ,S.S.T,M.SI











Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mewujudkan Generasi Z yang Siap Bersaing Mewujudkan Generasi yang Lebih Baik .

Peran Mahasiswa Dalam Kepedulian Lingkungan Untuk Kesehatan Dan Perwujudan Indonesia Emas

Digital portofolio untuk generasi Rahmatan lil alamin Unusa